Open top menu
Friday, August 25, 2017



Anak-anak hebat adalah anak-anak yang terdidik oleh orang tua tentang komunikasi dan dialog, bagi orang tua mengajak dialog dan komunikasi secara efektif adalah salah satu cara terbaik agar anak-anak menjadi pribadi yang berpikir terbuka. Ketika anak-anak selalu terdidik dialog, tanpa disadari orang tua sedang melatih anak-anaknya menjadi anak yang kuat dalam komunikasi, kelak pada saat dewasa kita akan menyadari betapa pentingnya sebuah komunikasi. Menjadi orang tua yang komunikasi akan banyak memberikan dampak positif kepada anak-anak kita kelak, dalam setiap dialog selalu ada dinamika berpikir kritis dan toleran bagi anak dan yang jauh lebih penting adalah menghargai perbedaan itu berkah” #NAQOY

Informasi Training The7Awareness Parenting Hub Naqoy Point center (021) 75872807, 081905666479, 081287475463 Email the7awareness@yahoo.com
Tagged
Different Themes
Written by Naqoy

Founder And Master Trainer The 7 Awareness

0 comments